GLADI BERSIH ASESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (ANBK) SMKN 6 TEBO 2023


Assalamualaikum WR. WB 

Selamat pagi sahabat blog semuanya...alhamdulillah berkat rahmat Allah yang maha kuasa hari ini SMK Negeri 6 tebo telah melaksanakan kegiatan Gladi Bersih Asesmen Nasional Berbasis Komputer yang bertujuan untuk mengukur tolak ukur pada kompetensi keahlian anak di SMK. Kegiatan Gladi Asesmen dilaksanan secara online 

Adapun kegiatan asesmen nasional terbagi menjadi 3 bagian yaitu : 

Asesmen Kompetensi Minimum 

Asesmen kompetensi minimum (AKM) yang mengukur literasi membaca dan literasi membaca dan literasi matematika (numerasi) murid 

Survey Karakter 

Survei karakter yang mengukur sikap, nilai, keyakinan, dan kebiasaan yang mencerminkan karakter murid

Survei Lingkungan Belajar

Survei Lingkungan Belajar yang mengukur kualitas berbagai aspek input dan proses belajar - mengajar di kelas maupun di tingkat satuan pendidikan













 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar